Kamis, 26 Februari 2015

GTA V Untuk PC Kembali Ditunda

GTA V Untuk PC Kembali Ditunda


Fokus Info - GTA V Untuk PC Kembali Ditunda - GTA adalah salah satu game yang paling banyak dimainkan oleh orang-orang baik orang indonesia dan luar indonesia, selain gamenya yang lumayan menarik GTA juga tergolong pada game yang user friendly karena fitur dan cara mainnya yang mudah dimengerti bahkan oleh anak anak.

GTA V adalah game GTA versi terbaru yang dirilis oleh Rockstart, bukan hanya untuk PC game ini juga disiapkan untuk anda pengguna PS 3, PS 4, Xbox 360, dan Xbox one, jadi tenag saja !, dan bagi anda yang belumpunya console game di atas seperti yang saya bilang tadi anda juga bisa menikmati game versi PC akan tetapi anda harus menunggu gami ini dirilis untuk versi PCnya.

Pada awalnya GTA V versi PC dijadwalkan rilis pada bulan january 2015 yang lalu, namun karena beberapa hal yang belum jelas dari pihak Rockstart game GTA V versi PC ini terpaksa ditunda hingga bulan maret 2015 yang seharusnya beberapa hari lagi, namun karena ketidak pastian pihak Rockstart game GTA V versi PC ini lagi lagi ditunda hingga tanggal 13 april mendatang.

Khusus untuk versi PC pihak Rockstart sudah menmbahkan fitur video editor agar para player bisa membuka kembali game yang sudah mereka alami. dan untuk para gamer yang sudah melakukan pre-order, pihak Rockstart menjanjikan virtual monet (In game) sebesar US $200.000 yang bisa anda gunakan untuk membeli beragam item yang ada pada game tersebut.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar